Rutan Kudus Kobarkan Semangat Merah Putih

    Rutan Kudus Kobarkan Semangat Merah Putih
    Dok. Humas Rutan Kudus

    Kudus - Jelang peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia ke-78, Kepala Rumah Tahanan Negara (Karutan) Kudus, Solichin mengajak seluruh jajaran pegawai Rutan Kudus untuk memeriahkan kemerdekaan Republik Indonesia. Diawali dengan pemasangan umbul umbul dan atribut bernuansa merah putih guna mengobarkan jiwa nasionalisme.

    Domas Faisol, salah satu anggota jaga yang melaksanakan pemasangan umbul umbul berdera dan hiasan bernuansa merah putih turut mengungkapkan pendapatnya.

    "Pemasangan atribut merah putih ini merupakan bentuk sambutan untuk memperingati HUT RI ke-78, " ujarnya.

    Karutan Kudus, Solichin juga mengingatkan kepada seluruh pegawai Rutan Kudus untuk ikut serta dalam memeriahkan peringatan HUT RI ke-78 dengan diadakannya perlombaan antar pegawai dan warga binaan Rutan Kudus.

    #kemenkumhamjateng#kemenkumhamri
    David Fernanda Putra

    David Fernanda Putra

    Artikel Sebelumnya

    Semarakkan HUT RI Ke-78, Rutan Kudus Kobarkan...

    Artikel Berikutnya

    Rutan Kudus Ikuti Pembekalan Purna Bakti...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Rutan Kudus Terima Kunjungan KPU, Bawaslu, TNI dan Polri Dalam Rangka Koordinasi Pemilihan Kepala Daerah Tahun 2024
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika

    Ikuti Kami